Bandar Narkoba Jaringan Internasional di Lampung Edarkan Sabu Keliling Kampung

Petugas Satuan Reserse Narkoba PolresPesawaran mengungkap pengedarjaringaninternasionaltersebut dari informasi masyarakat. Atas informasi tersebut lantas petugas melaksanakan penyelidikan ke wilayah dimaksud. KapolresPesawaranAKBPPoponArdiantoSunggoromengungkapkan, dari hasil penyelidikan jajarannya berhasil mengidentifikasi pelaku. Polisi menangkap pelaku D alias Darwin (39) warga Desa Halangan Ratu, Kecamatan Negri Katon, KabupatenPesawaran. "Pelaku ditangkap di rumahnya, saat ditangkap pelaku sedang bermain dengan anaknya," tukas … Read moreBandar Narkoba Jaringan Internasional di Lampung Edarkan Sabu Keliling Kampung